Cara membuat macam - macam text area

Untuk membuat text area ini, sangat mudah,. cara membuatnya anda hanya memerlukan beberapa kode HTML yang kemudian tulisan/ kodeyang ingin anda tampilkan tinggal disisipkan ke dalam kode text areatersebut. Selain itu, text area memiliki banyak macam, juga memilikikarakteristik tersendiri, sehingga anda dapat memilihnya sesuai denganselera anda.
Terdapat 6 macam text area dan anda bisa mengunakannya sesuai kebutuhan. Silahkan pilih, yang manakah text area yang anda inginkan?
1. Text Area Standar/ Biasa.
Tampilan:
kode :<textarea>Silahkan Tulis apa saja di sini</textarea>
2. Text Area yang Bisa Diatur Ruang dan Kolomnya.
Tampilan:
Kode: <textarea cols="20" rows="5">Silahkan Tulis apa saja di sini</textarea>
3. Text Area Password.
Tampilan:
Kode:
<input type="password" value="Tulisan ini nanti gak kelihatan" >
4. Text Area Garis Putus.
Tampilan:
Kode:
<textarea cols="20" rows="5" style="border: 2px dashed ;">Silahkan Tulis apa saja di sini</textarea>
5. Text Area klik Auto Blok.
Tampilan:
Kode:
<textarea rows="5" cols="25" onclick="this.focus(); this.select();">Silahkan Tulis apa saja di sini</textarea>
wah ternyata banyak juga ya macamnya
ReplyDelete